Rihlatis Sa'idah

Kemendikbudristek : Pramuka Tetap Menjadi Ekskul yang Wajib ada di Sekolah

GTK - Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) memastikan Pramuka sebagai ekstrakurikuler wajib disediakan oleh satuan pendidikan. Kepala Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan (BSKAP), Anindito Aditomo menegaskan bahwa setiap sekolah hingga jenjang pendidikan menengah...

Pelaksanakan Try Out ASAJ TP 2023/2024

Mentok, Bangka Barat - Menjelang Asesmen Sumatif Akhir Jenjang (ASAJ) SD TP 2023/2024, SDN 13 Muntok melaksanakan kegiatan Try Out selama 3 hari, mulai tanggal 22 April 2024, hingga 24 April 2024. Kegiatan Try Out berbasis kertas atau papertest ini diikuti oleh 46 siswa kelas 6 SDN 13 Muntok...